Kamis, 18 Juni 2009

Setting GPRS kartu Halo/Simpati/AS

Setting GPRS dapat dilakukan lewat sms atau secara manual, di tulisan ini akan dijelaskan cara-caranya sebagai berikut:

- Dengan mengetik GPRS kirim ke 6616. kemudian tunggu berapa saat. Anda akan menerima balasan sms Konfirmasi bahwa aplikasi GPRS anda akan segera diaktifkan dalam waktu 1x24 jam. Setelah itu anda akan mendapatkan notifikasi sms yang menyatakan GPRS sudah aktif.

- Setting secara manual: Profile name: TSEL GPRS
APN: Telkomsel
User name: wap
Password: wap123
Authentication: Normal
Gate way IP Address: 10.1.89.130
Home page: http://wap.telkomsel.com
Data bearer: GPRS
Proxy port number: 9201 atau 8000

- Setting mms:
Connection name: tel-MMS
Data bearer: GPRS
Access point name: mms
User name: wap
Prompt password: No
Password: wap123
Authentication: Normal
Proxy address: 10.1.89.150
Home page: http://mms.telkomsel.com/
Connection security: of

Kamis, 16 April 2009

Setting Gmail nokia 3110c

Untuk setting Gmail di nokia 3110c hampir sama dengan setting Yahoo mail. Langkah-langkahnya sebagai berikut:

Pertama anda harus sudah memiliki alamat email di Gmail (http://www.gmail.com)
Apabila anda sudah mempunyai alamat Gmail, buka aplikasi email di hape anda.
-klik pilihan> kelola account> account baru> account wizard> ok.

Kemudian pilih penyedia/server> pilih Gmail.

Ikuti langkah 2 dari 5:
silahkan ketikan alamat Gmail anda> ok.

Langkah 3 dari 5:
ketik nama pengguna/ID anda di Gmail dan password pada kolom yang disediakan> ok.

Langkah 4 dari 5:
email anda siap digunakan. Konfigurasikan pengaturan tambahan> ya.

Pengaturan dasar:
-jenis server: pop
-nama server masuk: pop.gmail.com
-nama pengguna masuk: otomatis sudah ada
-sandi masuk: otomatis sudah ada
-ulangi sandi: otomatis sudah ada
-nama server keluar: smtp.gmail.com
-nama pengguna dan sandi untuk server surat keluar: sama seperti masuk> ok.

Pengaturan lanjutan:
-ambil: awalnya hy.header
-jumlah email yang diambil: terserah anda
-ukuran email maksimum: terserah anda
-login aman otomatis
-nomor port server: 995

langkah 5 dari 5> ya.

Pengaturan lanjut:
-balas ke alamat: boleh dikosongkan
-sertakan tanda tangan: boleh dikosongkan
-login aman: otomatis
-nomor port server: 465> ok.

Selesai:
-nama untuk account ini di klien email ini: terserah anda

tekan simpan.

Silahkan chek dengan mengirim email ke siapa saja dan memeriksa email baru.